Dayli report 5

Hello guyss..
Welcome back to my blog..

Okay seperti biasa saya akan menjelaskan kegiatan saya hari ini. Hari ini kami telah menyelesaikan menu Indonesian buffet yaitu Terong santan, Ayam taliwang, Plecing sayur, Hagape daging. Sempat
mengalami kesulitan tapi tidak begitu parah dan kami juga cepat menanganinya.
berikut foto masakan yang saya dan teman kelompok saya buat.

Plecing sayur

Terong santan

Hagape daging

Ayam taliwang


Nah pada saat restaurant close kami membagi section untuk prepare menu selanjutnya yaitu Oriental buffet dan Kelompok saya mendapatkan section pastry, menu yang kami dapatkan untuk di prepare hari ini yaitu Tang yuan, Khao neow ma muany, dan Tang zhong. Hari ini kami hanya prepare isian tang yuan, simple syrup, membuat tang zhong dan merendam beras ketan untuk Khao neow ma muany. Sebelum saya lampirkan gampar preparean kami, saya akan menjelaskan sedikit apa itu Tang yuan, Khao neow ma muany, Tang zhong.

Tang yuan atau Ronde adalah salah satu snack Tiongkok. Pada dinasti Song, ronde disebut sebagai “bulatan mengapung”, “bulatan”, “bulatan manis”. Dari buku Ping Yuan Xu GaoSui Shi Guang JiDa Ming Yi Tong Fu, ronde sebagai makanan untuk menyambut hari raya Yuanxiao (Cap Go Meh) pertama dilakukan pada dinasti Song. Karena tradisi makan ronde saat hari raya Yuanxiao, sehingga ronde juga disebut sebagai yuanxiao.

Di Thailand Khao neow ma muany atau nasi ketan dengan irisan mangga sangat populer.
Dulunya, khao niao mamuang hanya disajikan di momen khusus dan spesial saja. Namun kini, pencuci mulut ini sering tersaji maupun banyak dijual dari kelas restoran hingga pinggir jalan. Warnanyapun memikat, ketan dan santan yang putih, dengan mangga yang kuning cerah.

Tang zhong adalah sejenis roti milk yang teksturnya lembut dan salah satu makanan tiongkok.

 Berikut gambar bahan yang kami prepare

 Simple syrup

 Tang zhong

Air rendaman beras ketan

Itulah kegiatan yang saya lakukan hari ini. See you next time and thank you so much.

Komentar

Postingan Populer